Kamis, 12 November 2020

Zona 3 day 1

 Tantangan Zona 3 day 10

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 10 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :




Sosok ayah memang panutan, anak² senang bila ayahnya membacakan buku... lebih mengena, anak² lebih menikmati dengan gaya bicara dan intonasi yg ayah bacakan, katanya lebih seru dibanding mamanya hehe...

Rencana : Tantangan kali ini adalah membaca buku bersama Papa, sehabis sholat isya menjelang tidur anak² bercerita tentang keseharian dilanjut membaca buku

Aktual : papa membaca buku dengan intonasi dan alur cerita yg menarik

Anak² memilih sendiri buku yang akan dibacakan

Alhamdulillah tidak ada kendala karena anak² happy

Refleksi :

Anak² diajarkan untuk kembali bercerita tentang buku yg sudah dibacakan untuk melatih daya ingat, kosa kata dan gaya ekspresi, masih terus belajar dengan banyak kegiatan literasi

Perasaan : antusias dan happy

90%

#harike10

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik



Rabu, 11 November 2020

Zona 3 day 9

 Tantangan Zona 3 day 9

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 9 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Project Abang menanam kangkung dari sekolah berhasil, kini bisa panen di kebun depan rumah walaupun sangat kecil

Refleksi : Mama menstimulus anak² untuk lebih sabar dalam memelihara tanaman, dan mengajarkan cara bersyukur bahwa  tanaman, hewan dan semua ciptaan Allah sangat bermanfaat untuk kehidupan manusia

#harike9

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik


Zona 3 day 8

 Tantangan Zona 3 day 8

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 8 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Habis jalan2 dan olahraga pagi dengan sepeda melewati jalanan yg bertanah dan becek, kamipun berencana mencuci sepeda yg penuh lumpur

Pembagian tugas :
Papa menyiapkan ember, sabun dan spon
Mama menyiapkan handuk dan sabun mandi

Antusias sekali anak² dalam aktivitas seru ini apalagi sambil bermain air sampai2 mama mencari ide untuk mereka menyudahinya

 #harike8
#tantangan15hari
#zona3cerdasemosidanspiritual
#pantaibentangpetualang
#institutibuprofesional
#petualangbahagia
#familyproject
#sahabatterbaik

Zona 3 day 7

Tantangan Zona 3 day 7


Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 6 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :



 #harike7

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik


Zona 3 day 6

Tantangan Zona 3 day 6

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 6 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Liburan kali ini menginap di rumah nenek, malam harinya kami cooking family Korean Barbeque dan steamboat

Pembagian tugas :

Papa menyiapkan tempat, kompor portable 

Mama nenek dan anak² menyiapkan bahan2, bumbu, dan peralatan masak dan makan

Seruuu sekali kegiatan ini, selain membangun kelekatan ayah bunda nya juga kebersamaan dengan nenek dan tantenya, moment yang berharga... 

moment yg disuka dan bikin rebutan itu balik² dagingnya, olesin menteganya, saos barbequenya, terus karena rame juga ngajak nenek dan tantenya jadi kebersamaannya, bikin heboh, makannya mah paling cuma 4 slice... 😂

#harike6

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik


Zona 3 day 5

 Tantangan Zona 3 day 5

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 5 dalam petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Sore ini rencana membuat cemilan sehat yaitu Sate Buah

Pembagian tugas : 

Mama membeli buah di pasar, menyiapkan wadah, pisau dan buah yg sudah dikupas

Abang mencuci buah, memotong buah dan merapihkan kembali peralatan yg sudah dipakai

Kendala : belum terbiasa menggunakan pisau dan masih belum bisa untuk mengupas buah

Refleksi : Abang belajar menu makanan sehat, tentang bentuk² ruang, buah dipotong dadu, segitiga, bulat, dan segi panjang. Melatih koordinasi mata dan tangan, bersyukur akan nikmat sehat. Mama levih sabar LG dalam mengarahkan dalam menggunakan pisau

#harike5

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik

Zona 3 day 4

Tantangan Zona 3 day 4


 Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 4 petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Alhamdulillah weekend ini kami berpetualang ke scientia di daerah BSD, disana banyak edukasi tentang farm dan berkebun.. project kali ini kami mengamati tanaman padi, berikut ekosistem yg ada di dalamnya sambil menumbuhkan fitrah keimanannya dalam mensyukuri indahnya ciptaan Allah dan betapa agungnya ciptaanNya

#harike4
#tantangan15hari
#zona3cerdasemosidanspiritual
#pantaibentangpetualang
#institutibuprofesional
#petualangbahagia
#familyproject
#sahabatterbaik

Zona 3 day 3

 Tantangan Zona 3 day 3

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 3 petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :



#harike3

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik


Zona 3 day 2

 Tantangan Zona 3 day 2


Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 day 2 petualangan di pulau cahaya, tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Sore² hujan begini enaknya bikin camilan, menggunakan bahan yg tersedia di rumah, akhirnya kita memutuskan untuk membuat pizza sosis

Pembagian tugas:

Mama : menyiapkan bahan², wadah, dan peralatan masak

Abang dan adik membantu menguleni adonan dan menuangkan terigu dan gula, Abang memotong sosis, mengoleskan margarin dan saos tomat, adik menaburkan sosis dan keju

Kendala : berebut untuk menghias topping pizza, Abang belum berani dekat² kompor

Refleksi : banyak mengobrol tentang makanan kesukaan yg membuat anak² antusias untuk membuat camilan bersama, bersyukur atas nikmat dan rezeki makanan dari Allah, belajar mengamati proses sains perubahan bentuk, wujud dan warna. Yang harus ditingkatkan untuk Abang adalah berani bereksplore.

#harike2

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik


Zona 3 day 1

Tantangan Zona 3 day 1

Bismillah...

Alhamdulillah... memasuki zona ke 3 dapam petualangan di pulau cahaya, kali ini temanya tentang Family Project menjadi sahabat terbaikmu, berikut jurnalnya :


Hari ini Ayah mengajak anak² menjelajah alam di lingkungan tempat kami tinggal, kebetulan komplek kami tidak one gate system' dan ada tembus ke jalan kampung, depan rumah kami ada taman buah dan taman bermain serta banyak pohon bambu yg dibawahnya mengalir sungai Ciliwung


Persiapan : 

- anak² antusias sehingga bangunnya pagi

-Mama menyiapkan bekal Snack dan minum

-anak² memilih barang yg akan dipakai (seperti topi, sendal, jam dll) dan dibawa utk dimasukkan ke dalam tas masing² (melatih kemandirian)

Aktual : nature walk utk melatih fitrah jasmaninya, mengamati dan berinteraksi dengan tanaman serta hewan yg dijumpai, kendalanya yaitu saat bertemu soang di perjalanan awalnya adek takut lalu ayah memberi arahan utk lebih berani sambil  menyebutkan klo ini jenis unggas/bebek serta perbedaan ciri fisiknya


Refleksi :

Akhirnya kami mengobrol bersama tentang pengalaman jelajah, apa saja yg sudah dilihat, diexplore, diamati, dan bagaimana perasaannya, ada rasa takut, penasaran, dan senang

#harike1

#tantangan15hari

#zona3cerdasemosidanspiritual

#pantaibentangpetualang

#institutibuprofesional

#petualangbahagia

#familyproject

#sahabatterbaik